Ilustrasi : hammaddeal.com |
PRINSIP :
Adanya boraks dalam sampel akan memberikan warna khas pada kertas kurkumin yang telah diasamkan dengan HCl pekat
SAMPEL :
Ø Mie basah + boraks ( kontrol )
Ø Mie basah
Ø Kerupuk gendar
Ø Bakso
ALAT - ALAT :
Ø Cawan porselen
Ø Kompor listrik
Ø Tanur
Ø Kertas kurkumin
REAGENSIA :
Ø HCl Pekat
Ø Na2CO3 1 %
Ø Aquadest
PROSEDUR :
Ø Persiapan Sampel
- Ditimbang 5 – 10 gr sampel yang telah dihaluskan
- Dimasukkan kedalam cawan porselen lalu ditambahkan Natrium Karbonat 1% sebanyak 10 ml agar suasana basa sehingga dapat meningkatkan titik pembakaran
- Dipanaskan diatas kompor gas sampai mengarang (ditandai dengan tidak keluarnya asap lagi)
- Dipijarkan pada tanur bersuhu 6000C selama 1 – 2 jam sehingga diperoleh hasil berupa abu putih
Ø Identifikasi Dengan Kertas Kurkumin
- Sampel yang telah diabukan dilarutkan dengan sedikit aquadest panas
- Ditambahkan 3 – 5 tetes HCl pekat
- Dicelupkan kertas kurkumin kedalam campuran tersebut
Ø Interprestasi Hasil
- Positif : Kertas kurkumin berubah warna menjadi merah khas
- Negatif : Bila tidak terjadi perubahan warna
II. DENGAN REAKSI NYALA
PRINSIP :
Adanya boraks dalam sampel akan memberikan warna nyala hijau setelah penambahan asam sulfat dan metanol
SAMPEL :
Ø Mie basah + boraks ( kontrol )
Ø Mie basah
Ø Kerupuk gendar
Ø Bakso
ALAT - ALAT :
Ø Cawan porselen
Ø Kompor listrik
Ø Tanur
REAGENSIA :
Ø HCl Pekat
Ø Na2CO3 1 %
Ø Methanol
PROSEDUR :
Ø Persiapan Sampel
- Ditimbang 5 – 10 gr sampel yang telah dihaluskan
- Dimasukkan kedalam cawan porselen lalu ditambahkan Natrium Karbonat 1% sebanyak 10 ml agar suasana basa sehingga dapat meningkatkan titik pembakaran
- Dipanaskan diatas kompor gas sampai mengarang (ditandai dengan tidak keluarnya asap lagi)
- Dipijarkan pada tanur bersuhu 6000C selama 1 – 2 jam sehingga diperoleh hasil berupa abu putih
Ø Identifikasi Dengan Reaksi Nyala
- Sampel yang telah diabukan ditetesi dengan methanol sampel semua sampel basah
- Nyalakan api diatasnya dan lihat reaksinya
Ø Interprestasi Hasil
- Positif : Terjadi nyala hijau
- Negatif : Terjadi nyala biru atau merah
0 Post a Comment:
إرسال تعليق